Suka membaca manga secara online?Memang lebih up to date daripada manga resmi yang terbit di Indonesia.Bisa tertinggal jauh berpuluh-puluh chapter.Tapi tahukah agan kalau ada hal-hal yang cukup menarik selain cerita manga nya?
1.Interaksi mangaka dengan penggemarnya
Contoh Pojok SBS dalam serial One Piece.Adalah tempat yang disiapkan buat penggemarnya untuk bertanya ke Eiichiro Oda sang pengarang One Piece.Penggemar bisa bertanya-tanya tentang cerita one piece ataupun yang lain.Kadang mereka bertanya yang aneh-aneh,bahkan malah membajak Pojok SBS tersebut.Oda-sensei juga gak mau kalah suka menjawab dengan gokil bahkan bisa ngelantur.HAHA.
2.Gambar-gambar dari para penggemar
Ada manga yang menyisihkan halamannya untuk menampilkan karya para penggemar.Banyak gambar yang bagus-bagus.Kadang sang mangaka menyeleksi karya mereka dan memilih gambar yang terbagus.Dibuat peringkat karya-karya terbagus dan yang masuk bisa mendapat hadiah dari mangaka nya.
3.Karakter terpoluler dalam suatu manga
Kadang sang mangaka dan studio nya membuat polling karakter yang paling disukai oleh fans nya.Hasil menunjukkan karakter utama kadang bisa kalah saing dengan karakter lain.Karakter "sepele" bisa menarik para penggemar.Hasil tersebut bisa saja membuat ilham sang mangaka untuk memberi porsi cerita yang lebih bagi karakter favorit para penggemar atau juga membuatkan cerita tersendiri.
4.Tanya jawab dengan seiyuu (pengisi suara karakter di anime)
Ada yang menyediakan halaman untuk sesi tanya jawab antara para penggemar dengan seiyuu.
5.Rancangan awal
Ada mangaka yang memasukkan rancangan manga nya.Sketsa awal karakter,background dan lainnya yang ternyata ada yang berbeda dari hasil akhir.Penulis suka kagum sang mangaka bela-belain bepergian untuk bahan buat karyanya (biasanya untuk background)
6.Penutup/sesi curhat sang mangaka
Bagian penutup kadang juga diisi sebagai tempat curhat sang mangaka.Bagian yang kadang tak dibaca oleh fans tapi sebenarnya mengandung info yang cukup penting,menarik,gambaran cerita yang akan datang.
============================================================
Itulah mengapa meski sudah membaca secara online tapi banyak yang membeli manga resmi nya (termasuk penulis sendiri).Juga sebagai apresiasi ke sang mangaka.Kurangi pembajakan.
1.Interaksi mangaka dengan penggemarnya
Contoh Pojok SBS dalam serial One Piece.Adalah tempat yang disiapkan buat penggemarnya untuk bertanya ke Eiichiro Oda sang pengarang One Piece.Penggemar bisa bertanya-tanya tentang cerita one piece ataupun yang lain.Kadang mereka bertanya yang aneh-aneh,bahkan malah membajak Pojok SBS tersebut.Oda-sensei juga gak mau kalah suka menjawab dengan gokil bahkan bisa ngelantur.HAHA.
2.Gambar-gambar dari para penggemar
Ada manga yang menyisihkan halamannya untuk menampilkan karya para penggemar.Banyak gambar yang bagus-bagus.Kadang sang mangaka menyeleksi karya mereka dan memilih gambar yang terbagus.Dibuat peringkat karya-karya terbagus dan yang masuk bisa mendapat hadiah dari mangaka nya.
3.Karakter terpoluler dalam suatu manga
Kadang sang mangaka dan studio nya membuat polling karakter yang paling disukai oleh fans nya.Hasil menunjukkan karakter utama kadang bisa kalah saing dengan karakter lain.Karakter "sepele" bisa menarik para penggemar.Hasil tersebut bisa saja membuat ilham sang mangaka untuk memberi porsi cerita yang lebih bagi karakter favorit para penggemar atau juga membuatkan cerita tersendiri.
4.Tanya jawab dengan seiyuu (pengisi suara karakter di anime)
Ada yang menyediakan halaman untuk sesi tanya jawab antara para penggemar dengan seiyuu.
5.Rancangan awal
Ada mangaka yang memasukkan rancangan manga nya.Sketsa awal karakter,background dan lainnya yang ternyata ada yang berbeda dari hasil akhir.Penulis suka kagum sang mangaka bela-belain bepergian untuk bahan buat karyanya (biasanya untuk background)
6.Penutup/sesi curhat sang mangaka
Bagian penutup kadang juga diisi sebagai tempat curhat sang mangaka.Bagian yang kadang tak dibaca oleh fans tapi sebenarnya mengandung info yang cukup penting,menarik,gambaran cerita yang akan datang.
============================================================
Itulah mengapa meski sudah membaca secara online tapi banyak yang membeli manga resmi nya (termasuk penulis sendiri).Juga sebagai apresiasi ke sang mangaka.Kurangi pembajakan.